Mempunyai Rumah yang lega dan nyaman adalah keinginan dari setiap penghuni rumah. Nah tidak jarang dari kita merasa bingung akan cara yang tepat dalam menciptakan rumah yang lega dan nyaman. Untuk itu kami disini akan berbagi hal hal yang dapat anda terapkan untuk membuat rumah semakin nyaman. Simak Selanjutnya...
1. Memaksimalkan Ruang Yang Ada
Dengan memaksimalkan ruang yang ada, maka anda dapat membuat ruangan menjadi lebih lega. Jadi jika anda memiliki ruang yang sempit jangan meletakkan terlalu banyak barang. Anda bisa menempatkan TV yang menempel di dinding sehingga nantinya tidak memakan banyak tempat.
2. Furniture Yang Unik
Pada zaman sekarang ini banyak jenis furniture yang unik baik dari segi desain maupun warna. Banyak dari desain rumah minimalis yang menggunakan furniture yang sederhana namun unik. Sehingga akan menciptakan kesan yang berbeda pada rumah anda.
3. Pembatas Ruangan
Jika anda menginginkan rumah yang lega dan nyaman maka jangan membuat pembatas ruangan yang berlebihan karena hal tersebut akan membuat rumah menjadi lebih sempit. Sebaiknya anda menggunakan pembatas yang sederhana namun unik.
4. Pemilihan Warna
Mengecat ruangan dengan warna putih atau warna terang akan menimbulkan kesan yang lega dan nyaman. Jangan menggunakan terlalu banyak warna yang nantinya malah akan membuat ruangan semakin terlihat sempit.
5. Pencahayaan dan Sirkulasi yang Baik
Pencahayaan dan sirkulasi yang baik selain baik untuk kesehatan juga dapat mengurangi kelembaban yang ada di ruangan anda. Adanya pencahayaan yang cukup akan membuat ruangan menjadi lega sehingga tidak terlihat suram.
Bagi Bunda yang ingin mencari Aneka Hiasan Dinding, Rak Shabby, Kaligrafi, Keset Home, Keset Kitchen, Wall Decor, dll. Bunda klik www.helloshabby.com atau follow Instagram @Hello.Shabby untuk pemesanan kontak whatsapp 0856816067. Hello Shabby memberi peluang bagi Ibu Rumah Tangga yang ingin berbisnis menjadi Reseller yang menguntungkan. Bersama Hello Shabby membawa keuntungan bagi kita semua.