Desain Dapur Cozy 3 x 2 M, Meski Kecil Tetap Bikin Masak Tambah Asik


Homeshabby.com - Helo bund, apakah anda sedang mencari refenrensi dapur minimalis demgan ukuran 3 x 2 meter yang cocok untuk rumah type 36 atau 45 milik anda ?. Anda telah mengunjungi webiste yang tepat, karena kali ini Homeshabby.com akan memberikan inspirasi desain dapur cozy 3 x 2 meter. meski kecil tetap bikin masak tambah asik. Sudah penasaran seperti apa ? yuk langsung saja simak pemaparannya di bawah ini !

 

Dapur 3 x 2 Meter, Memanjang dan Simpel

@ekyshomeliving
 
Desain dapur cozy 3 x 2 meter. Dapur mungil yang pertama hadir dengan desain memanjang dimana dapur ini juga terhubung dengan are belakang rumah yang bisa digunakan untuk bersantai. dapur cantik mungil ini tidak terlalu benyak menggunakan dekorasi karena pemilik mengutaman kesan rapi dan kenyamanan ketika beraktifitas didalamnya, untuk aksen mneuju area belakang pemilik menggunakan pintu kaca agar dapur bisa mendapatkan cahaya dari luar, sehingga dapur kecil ini bisa tetap terlihat terang dan tidak terkesan pengap karena ukurannya yang kecil.


Desain Dapur 3 x 2 Meter dengan Backsplash Tegel Motif, Keren !

@dapurfavorite

Desain dapur cozy 3 x 2 meter. Membuat layout dapur semakin cantik, bisa anda wujudkan melaui apa saja seperti di area blacksplash yang menggunakan tegel dengan motif buble, untuk kitchen set nya anda bisa menggunakn meja model cor dengan finishing keramik yang berwarna senada dengan keramik backsplash. terakhir gunakan gorden untuk penutup kolong dapur

Konsep All White Bikin Dapur 3 x 2 Meter Anda Terlihat Luas dan Bersih

@
 
Desain dapur cozy 3 x 2 meter. Mengatasi ruangan yang sempit warna putih memang juaranya ya, apa lagi jika dipadukan dengan model kitchen set leter L seperti ini dijamin dapur kecil anda tetap terasa nyaman dan memasak jadi tambah asik. Untuk menghindari kesan monoton anda bisa memasang beberapa dekorasi seperti walldecor atau mengguakan lantai keramik aksen kayu seperti inspirai diatas


Dapur 3 x 2 meter, Lebih Sehat dengan Banyak Jendela

@ dapurfavorite


Desain dapur cozy 3 x 2 meter. Selian warna putih pemicu layout dapur terlihat lepang adalah seberapa besar intensitas cahaya yang dimiliki, nah anda dapat membuat dapur dengan banyak jendela seperti inspirasi di atas, pastikan posisi jendela tepat di depan sink cuci piring ya dan hindari membuat jendela didekat kompor.



Desain Dapur 3 x 2 Meter Ada Mini bar

@dapurfavorite
 
 
Desain dapur cozy 3 x 2 meter.  Meskipun dapur anda hanya berukurna 3 x 2 meter saja, bukan berarti tak dapat mewujudkan keinginan anda untuk memiliki mini bar ala caffee lho. Asal dengan penataan yang pas anda bisa memilikinya, cukup pilih ukuran  dan model yang pas dan sesuai dengan ukurna dapur, seperti model meja bar di atas.

Terimaksih sudah menyimak inspirasi desain apur ukuran 3 x 2 meter di atas

 

Semoga artikel ini bermanfaat bagi Anda yang sedang mencari inspirasi desain dan denah rumah. Semoga anda dimudahkan rezekinya dalam membangun rumah idaman. Jangan lupa dibagikan kepada kerabat dan keluarga anda agar bermanfaat bagi lainnya.

Penulis    : Eiri
Editor     : Munawaroh
Sumber   : Berbagai sumber