6 Inspirasi Ruang santai Rumah Minimalis yang Asri, Lelah Mu Langsung Hilang !


Homeshabby.com -  Bagi sebagian pemilik hunian, keberadaan ruang santai sangat penting untuk melepaskan rasa penat dan lelah setelah seharian beraktiftas seperti bekerja atau sekolah. Tak jarang juga pemilik rela mendekorasi ruang santai senyaman dan se menarik mungkin untuk memenuhi kebutuhan bersantai mereka entah untuk melakukan hobi atau kegiatan yang bersifat personal.
 
Berikut Homeshabby.com telah merangkum beberapa inspirasi ruang santai yang mungkin bisa jadi referensi untuk anda . 
 
Yuk simak ulasannya dibawah ini !



Ruang Keluarga Lesehan Sebagai Ruang Santai

@ruangkeluarga
 
Sebetulnya ruang santai juga tidak selalu harus memiliki tempat tersendiri lho, jika anda tidak memiliki sisa space didalam rumah untuk membuat ruang santai mungkin anda bisa memanfaatkan ruang keluarga sebagai ruang santai dengan cara yang simpel misalnya anda mengusung gaya lesehan dengan menggunakan bean bag yang nyaman untuk duduk .



Memanfaatkan Teras depan Sebagai Tempat Bersantai

@terasrumah
 
Anda pasti sudah bisa membayangjan betapa nyamannya duduk disore atau siang hari di depan teras rumah sambil melihat hilir mudik ikan yang berada dikolam minimalis ini bukan ? anda pun bisa duduk santai di kursi teras mini ini sambil membaca novel favorite atau sambil menikmati secangkir teh dan camilan dengan suasana yang damai dan asri. 



Hadirkan Suasana Baru Untuk Tempat Bersantai

@
 
Jika anda pemilik rumah lantai dua mengapa tak mencoba untuk meghadirkan suasana baru di alantai atas dengan memanfaatkan rooftop sebagai area bersantai ? Anda tinggal memasang pagar besi sebgaai pengaman,  tambahkan kursi ayun atau bangku taman memanjang juga karpet rumput sintetis untuk kesan yang lebih asri terakhir memasang kanopi besi yang dapat difungsikan untuk menggntung tanaman atau dekorasi yang mendukung layout tempat bersantai di area rooftop ini jadi lebih menarik.
 
 
 

Ruang Bersantai dengan Lantai Vynil yang Hangat


@nurrin_nurrunawati
 
Ingin menggunakan lantai parket untuk ruang santai di rumah anda namun ragu karena harga juga perawatannya yang bisa dibilang agak susah, kini anda bisa beralih menggunakan material vynil yang memiki tampilan tidak kalah cantik dengan material kayu yang asli. Untuk menambah kesan ruangan yang lebih homey gunakan karpet pulu abu dan bantal sofa kecil yang gemas.



 Ruang santai dekat Dapur 

@desifatmawati
 
Bagi anda pecinta kopi memiliki spot ngopi sendiri pasti cukup menyenangkan ya, untuk mewujudkannya pun tidak begitu sulit anda hanya tinggal menyisakan beberapa meter space saja didekat dapur kemudian letakkan set bar minimalis atau bisa juga ayunan rotan dengan bantal lucu untuk nuansa area bersantai yang lebih homey



Bersantai Dihari Libur di Kolam Ikan Samping Rumah

@desaintaman
 
Memiliki kolam ikan memang dikenal sangat ampuh untuk mengusir rasa bosan dan lelah, apalagi jika dididukung dengan penataan yang sempurna . Kolam ikan disampuing rumah ini sebetulnya tidak ebgitu laus yaitu hanya berukuran 2 x 2,5 meter saja namun tetap bisa jadi sebuah spot yang menarik untuk area bersantai karena ukuran kolam yang ideal yaitu 1 x 1,5 meter saja. 


Terimakasih telah menyimak inspirasi ruang bersantai dari Homeshabby.com semoga bermanfaat dan jangan lupa untuk terus ikuti update terbaru dari kami :)


Semoga artikel ini bermanfaat bagi Anda yang sedang mencari inspirasi desain dan denah rumah. Semoga anda dimudahkan rezekinya dalam membangun rumah idaman. Jangan lupa dibagikan kepada kerabat dan keluarga anda agar bermanfaat bagi lainnya.


Baca juga :

6 Inspirasi Ruang santai Rumah Minimalis yang Asri, Lelah Mu Langsung Hilang !

 Homeshabby.com -  Bagi sebagian pemilik hunian, keberadaan ruang santai sangat penting untuk melepaskan rasa penat dan lelah setelah seharian beraktiftas seperti bekerja atau sekolah. Tak jarang juga pemilik rela mendekorasi ruang santai senyaman dan se menarik mungkin untuk memenuhi kebutuhan...

 

6 Cara Kreatif Manfaatkan Ruang Bawah Tangga Yang Fungsional, Simpel Tapi Kece

6 Cara Kreatif Manfaatkan Ruang Bawah Tangga Yang Fungsional, Simpel Tapi KeceHomeshabby.com -- Bagian raung tamu, dapur, kamar tidur, balkon bahkan kamar mandi di rumah sepertinya sudah terdesain dengan apik dan menarik. Namun apakabar dengan area kosong bawah tangga di rumah? Sepertinya masih jarang...


7 Contoh Desain Ruang Keluarga Terbuka, Nyaman dan Segar

 Gambar : @Hams.houseHomeshabby.com -- Hai bunda, selamat siang. Apakah anda mendambakan desain ruang keluarga yang lebih menyenangkan dan penuh keterbukaan ? Jawabannya yaitu mengubah ruang keluarga indoor dengan ruang keluarga terbuka yang dijamin mampu memberikan kenyamanan maksimal bagi anggota...

Penulis     : Eiri
Editor      : Munawaroh
Sumber    : Berbagai sumber