Intip 7 Desain Dapur Minimalis Ukuran 2x2 M

 

Homeshabby.com -- Dapur menjadi ruangan yang disenangi oleh para ibu yang banyak memiliki ativitas di dalamnya. Memiliki dapur yang minimalis sekalipun bukan menjadi suatu masalah untuk aktivitas dapur yang tetap maksimal. Dengan penataan dan interior yang tepat, dapur minimalis sekalipun akan tetap memberikan kenyamanan dan fungsi yang maksimal. Berikut ini Homeshabby.com akan memberikan inspirasi dalam ulasan mengenai Intip 7 Desain Dapur Minimalis Ukuran 2x2 M.


Dapur Dekat Jendela

@rumahawak

Dapur minimalis dengan ukuran 2x2 meter ini tetap tampil cantik dan terlihat luas dengan penempatannya yang berada di dekat jendela. Selain itu dapur ini juga memiliki kesan yang luas berkat ruangan yang tampil tanpa sekat, sehingga meskipun memiliki area yang minimalis, dapur ini dapat memberikan kenyamanan yang tetap maksimal.


Pilihan Warna Soft pada Dapur

@ervin_rosy

Memiliki dapur yang minimalis akan memberikan kesan yang tetap luas dan nyaman maksimal dengan pemilihan warna soft pada interior dapur. Penggunaan warna yang soft ini akan menghindari kesan mencolok yang penuh. Dengan penggunaan warna yang soft ini akan memberikan ilusi yang luas pada dapur dengan ukuran 2x2 meter ini.

 

Dapur Elegan dengan Interior Kayu

@ga.apato

Meskipun memiliki dapur yang minimalis dengan  ukuran 2x2 meter, dapur ini tetap menampilkan kesan elegan dengan penggunaan material kayu pada interior dapur ini. Pemilihan warna kayu yang soft memberikan kesan elegan yang tidak sumpek meskipun di ruang yang terbatas sekalipun. Agar tidak memberikan kesan monoton yang membosankan, gunakan kombinasi warna putih yang turut memberikan kontribusi untuk dapur yang elegan.

 

Dinding dengan Motif

@iezonq3094

Untuk memberikan variasi pada dapur yang minimalis ini, anda dapat menggunakan desain dinding yang memiliki motif yang tampil tanpa kabinet. Sehingga dengan adanya dinding motif tanpa kabinet dapur ini akan memberikan kesan luas dan variatif pada dapur yang satu ini.


Meja Dapur Mungil yang Tampil Mewah

@kediaman.tuanmuda

Untuk menghindari kesan ruangan minimalis yang membosankan pada dapur, anda dapat memilih perabot dapur yang memiliki desain mewah yang elegan. Dengan penataan dan pilihan warna yang polos dan soft ini memberikan tampilan dapur mungil yang berada di area 2x2 meter ini tampil elegan maksimal yang jauh dari kesan membosankan dan ketinggalan zaman.

 

Dapur Mungil yang Multifungsi

@myversionofzen

Meskipun memiliki dapur minimalis dengan ukuran 2x2 meter, dapur ini tetap bisa menjadi ruangan multifungsi yang cerdas. Dengan menggunakan dapur sebagai area dapur sekaligus ruang makan dengan tetap memfungsikan meja dapur yang tergabung dengan meja dapur yang dimiliki oleh dapur minimalis yang satu ini. Jadi ruangan dirumah anda dapat difungsikan dengan maksimal pada tiap sudutnya.


Dapur Minimalis dengan 5 Tungku Kompor

@meu.ap06
Dapur putih dengan ukuran 2x2 meter yang tampil cantik dengan dinding hexagonal dan memiliki kesan luas ini turut serta memperhatikan pilihan perabot dapur yang digunakan. Memiliki ruangan yang minimalis, dapur ini memilih kompor yang memiliki 5 tungku kompor yang sangat menguntungkan bagi para ibu yang sedang menyiapkan banyak komponen masakan di dapur mungil yang satu ini.



Itulah sedikit ulasan tentang DIntip 7 Desain Dapur Minimalis Ukuran 2x2 M. Semoga inspirasi ini bermanfaat untuk anda yang sedang menyiapkan dana membangun rumah impian.


Bagi anda yang menginginkan inspirasi desain dan denah rumah mulai sederhana hingga modern. Silahkan tinggalkan pesan dan komentar anda di facebook Rumah Shabby Minimalis.Semoga artikel ini bermanfaat ya bagi anda yang sedang mencari inspirasi desain dan denah rumah.

Semoga anda dimudahkan rezekinya dalam membangun rumah idaman.
Jangan lupa dibagikan ke kerabat dan keluarga anda agar bermanfaat bagi yang lainnya.


Penulis  : Hafidza
Editor    : Munawaroh
Sumber : Berbagai Sumber



Website Homeshabby.com adalah website yang menyajikan berbagai denah dan desain rumah minimalis modern di Indonesia. Harapan kami Homeshabby.com menjadi website nomor 1 mengenai kumpulan desain dan denah rumah terlengkap di Indonesia. Selain denah dan desain rumah, Homeshabby.com juga memberikan inspirasi interior dan eksterior dekorasi rumah modern.